Coaching Karya Tulis Ilmiah Mahasiswa STITNU Al Farabi Pangandaran

ALFARABI.AC.ID| Pada Jumat, 12 Juli 2024, bertempat di Aula STITNU Al-Farabi Pangandaran, 51 mahasiswa penerima KIP-K yang tergabung dalam Al-Farabi Excellent Program mengikuti acara “Coaching Karya Tulis Ilmiah”. Acara ini bertujuan untuk efisiensi dan peningkatan kemampuan menulis ilmiah mahasiswa, terutama dalam penulisan artikel populer.

pelatihan karya tulis ilmiah stitnu al farabi pangandaran

_________________________________